Kamis, 04 Agustus 2016

Game dan otak anak

"Game dan otak anak"

Video game, ya menurut anda game salah satu bentuk media hiburan di jaman sekarang ini merupakan hal yang menguntungkan atau malah merugikan? kususnya bagi anak anak. Ya ,perdebatan seperti itu mengenai dampak positif dan negatif dari bermain video game terhadap anak bukanlah hal yang baru saja diperdebatkan. Tetapi tahukah anda, apa yang terjadi pada otak anak ketika ia bermain game? Berikut hasil penelitian dampak dari National Academy of Science,AS, yang dipublikasikan di onlineuniversities.com. mengenai hubungan dari game dan otak anak.

"game pokemon go yang baru baru ini sangat digemari
para gamers di dunia."


  • Bermain game yang memiliki aktivitas berulang dapat memperkuat koneksi sel sel otak yang mendasari kemampuan meneingat dan belajar anak.
  • Permainan yang membutuhkan tindakan nyata dapat mempengaruhi area premotor dan korteks parietal pada otak, yang berfungsi mengontrol gerakan sensorik.
  • Bermain game dapat mempengaruhi bagian penting dari lobus frontal yang dapat mengubah suasana hati masing masing orang yang sedang bermain game.
  • Game yang menggunakan lebih banyak logika seperti tetris daoat mengaktifkan area lorteks prefrontal , yang mengontrol pengambilan keputusan.
  • Setelah bermain game kususnya game aksi berupa tembak menembak, akan ada aktivitas yang lebih banyak di daerah dorsal cortex cingulate anterior , yang mengontrol kognisi dan perencanaan.
  • Ketika bermain game , otak akan menghasilkan dopamin yang terlibat dalam memberi perasaan puas.
  • Area rostal anterior cingulate cortex dan amygdala berfungsi untuk menyelesaikan konflik di dalam otak si pemain pada saat harus bertahan dari situasi kekrasan. serperti dalam permainan perang. 
Itulah beberapa hubungan anatara game terhadap otak anak yang telah diteliti oleh National Academy of Science,AS. Tentu kita bisa memahami beberapa keuntukngan terhadap otak anak anak, namun bagi orang tua juga sebaiknya bisa membatasi anak anaknya saat bermain game , karna jika anak anak tidak ter kontrol itu juga tidak baik dan akan menimbulkan hal hal negatif yang tidak diinginkan.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar